Blogger Widgets

Label

alt/text gambar alt/text gambar alt/text gambar alt/text gambar

Sabtu, 29 Oktober 2016

Cara Reset Printer Brother DCP-J125/DCP-T300/DCP-J100

Hallo sobat blogger, kali ini saya ingin berbagi bagaimana cara untuk reset printer brother DCP-J125.Karna terlalu banyaknya pemakai printer kita sehari - hari, printer akan membaca berapa banyak penggunaan printer saat mencetak dokumen yang kita butuhkan. Setiap printer ada batasan limit pemakaian tersendiri jadi untuk menanggulangi permasalahan tersebut ada kalanya kita harus mereset ulang printer yang sudah melebihi batas pemakaian, caranya bisa sobat praktek-an pada langkah berikut ini:
Langkah awal printer dalam keadaan mati, kabelnya belum terpasang.
Tekan dan tahan tombol OK pada menu, lalu pasang kabel power printer.
Pada lampu indikator/layar muncul pesan error "Machine Error 46".
  1. Abaikan aja pesannya, pada menu tekan tombol Panah atas (^), lalu tampil beberapa angka pada lampu indikator/layar. Pilih angka 8, kemudian tekan OK.
  2. Tekan lagi panah (^) pilih angka nol (0), printer akan standby pada Service Mode.
  3. Tekan tombol MONO banyak - banyak sampai keluar pesan "Purge Counter Appear".
  4. Pilih angka 2 dengan cara menekan tombol panah atas (^) lalu tekan OK.
  5. Pilih angka 7 dengan cara menekan tombol panah atas (^) lalu tekan OK.
  6. Pilih angka 8 dengan cara menekan tombol panah atas (^) lalu tekan OK.
  7. Pilih angka 3 dengan cara menekan tombol panah atas (^) lalu tekan OK.
  8. Secara otomatis Purge Counter akan berubah menjadi angka nol (0), lalu tekan tombol Exit/Stop.
  9. Muncul Pesan "Mechine Error 46", Tekan tombol panah atas (^) pilih angka 9 lalu OK. Lakukan sekali lagi dengan cara yang sama, tekan panah atas (^) pilih angka 9 lalu OK.
  10. Printer akan restar dengan sendirinya.
Jika sobat ada kendala saat mereset ulang printer brother DCP-J125 bisa gunakan komentar dibawah untuk bertanya dan jika sukses harap berikan komentar sobat bahwa artikel ini bisa membantu sobat menyelesaikanmasalah printer sobat. Terima kasih atas kunjungan sobat semoga artikel ini meringankan masalah printer sobat.

8 komentar:

  1. bagaimana cara mereet DCP T 300

    BalasHapus
  2. Terima kasih Pak. Saya sudah mencoba dan sudah berhasil. Sekarang printer sudah bisa digunakan kembali.

    Semoga ilmunya bermanfaat juga bagi pengunjung yang lain. Dan Semoga ilmunya barakah. Aamiin....

    BalasHapus
  3. Kalo printer seri tsb mati ga bisa Nerima data bagaimana cara memperbaiki nya

    BalasHapus
  4. Kalo printer seri tsb mati ga bisa Nerima data bagaimana cara memperbaiki nya

    BalasHapus
  5. Printer saya tipe dcp t300, sudah saya coba hingga langkah terakhir tapi printernya kembali ke kondisi awal, belum normal gimana mas

    BalasHapus
  6. Saya ada masalah dengan brother dcp 300.scan cuma bisa ke 1komputer aja. Sebelumnya bisa ke semua komputer. Mohon di bantu untuk penyetinganya bro

    BalasHapus
  7. Setelah itu printer akan masuk ke save mode, lalu tekan tombol Mono , tekan beberapa kali hingga dilayar muncul menu “Purge Counter Appear” kalau ini tidak bisa cari (FLSBK) dan lakukan seperti diatas

    BalasHapus